Bagaimana hendak mendekati yang Teramat Dekat?
Ingin kudekati dengan puisi, tapi surat dan ayat Mu jauh lebih menawan hati
Ingin ku dekati dengan tarian, namun cinta Mu lebih dulu menari-nari di hatiku.
Nadirsyah Hosen
Bagaimana hendak mendekati yang Teramat Dekat?
Ingin kudekati dengan puisi, tapi surat dan ayat Mu jauh lebih menawan hati
Ingin ku dekati dengan tarian, namun cinta Mu lebih dulu menari-nari di hatiku.
Nadirsyah Hosen